Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andrea Dovizioso Tak Risaukan Masa Depannya Bersama Ducati

By Agung Kurniawan - Sabtu, 25 Januari 2020 | 10:15 WIB
Pembalap Mission Winnow Ducati, Andrea Dovizioso saat turun pada sesi latihan bebas MotoGP Austria 2019, Jumat (9/8/2019)
DOK. DUCATI MOTOR
Pembalap Mission Winnow Ducati, Andrea Dovizioso saat turun pada sesi latihan bebas MotoGP Austria 2019, Jumat (9/8/2019)

Selain itu, bukan rahasia lagi bila Ducati juga ingin merekrut para pembalap muda lainnya seperti Maverick Vinales dan Fabio Quartararo.

Melihat hal itu, Andrea Dovizioso, merasa wajar mengingat MotoGP kini akan memasuki masa silly season alias isu transfer pembalap.

"Seperti semua orang, saya tidak tahu apa yang akan terjadi pada musim 2021," kata Andrea Dovizioso, dilansir BolaSport.com dari GPOne.

"Bursa pembalap sekarang sudah sangat terbuka, semuanya bisa terjadi dan bisa saja semuanya tak akan terjadi perubahan apapun," sambung pembalap berusia 33 tahun itu.

Baca Juga: Jorge Masvidal Beberkan Alasan Ditolak Tanding Lawan Conor McGregor

Lebih jauh lagi, rider berjulukan DesmoDovi itu tak risau apbila posisinya sebagai pembalap pabrikan bakal tergusur.

Pembalap asal Folri itu optimistis akan mampu mempertahankan satu slotnya itu apabila mampu tampil kompetitif dan konsisten sepanjang MotoGP 2020.

Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso di podium balapan MotoGP Jepang 2019 di Twin Ring Motegi, Minggu (20/10/2019).
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso di podium balapan MotoGP Jepang 2019 di Twin Ring Motegi, Minggu (20/10/2019).

"Situasi ini tidak akan memengaruhi saya, Ducati dan saya sama-sama sudah mengenal dengan baik, jadi itu bukanlah sebuah masalah," imbuhnya lagi.

"Satu-satunya hal yang terpenting adalah hasil balapan, dan itulah yang bisa membuat sebuah perbedaan," kata Andrea Dovizioso mengakhiri.

Selama tujuh musim membela Ducati, Andrea Dovizioso mencatat hasil terbaik sebagai runner-up kejuaraan pada 2017, 2018, dan 2019.

Baca Juga: Conor McGregor Cium Donald Cerrone Usai Bertanding

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : gpone

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X