Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Masa Depan Menggantung, Anak Hilang Real Madrid Jadi Bingung

By Ade Jayadireja - Sabtu, 25 Januari 2020 | 20:45 WIB
Selebrasi pemain Borussia Dortmund, Achraf Hakimi, usai membobol gawang Inter Milan dalam kemenangan timnya 3-2 di Stadion Signal Iduna Park dalam lanjutan matchday keempat Liga Champions 2019-2020.
TWITTER.COM/SUNSETCITY2
Selebrasi pemain Borussia Dortmund, Achraf Hakimi, usai membobol gawang Inter Milan dalam kemenangan timnya 3-2 di Stadion Signal Iduna Park dalam lanjutan matchday keempat Liga Champions 2019-2020.

BOLASPORT.COM - Kelanjutan masa depan Achraf Hakimi masih abu-abu menjelang akhir masa pinjamannya di Borussia Dortmund.

Durasi pinjaman Achraf Hakimi bareng Borussia Dortmund bakal selesai pada Juni 2020.

Bek kebangsaan Maroko itu pun belum tentu kembali ke klub induknya, Real Madrid, lantaran terlalu banyak pemain belakang berkualitas di sana.

Baca Juga: Komentar Pelatih Bhayangkara FC Usai Timnya Menang di Laga Pramusim

Sang pemain sendiri belum tahu mengenai nasibnya selepas menyudahi petualangan bersama Dortmund.

"Saya tak tahu apa yang bakal terjadi pada Juni nanti," ujar Hakimi seperti dikutip BolaSport.com dari AS.

"Kami akan membicarakan hal itu. Untuk sekarang, saya fokus pada Dortmund," kata Hakimi melanjutkan.

Baca Juga: Valentino Rossi Anggap Gempuran Pembalap Muda di MotoGP seperti Hiu

Baca Juga: Benarkah Marc Marquez Berbuat Curang Saat Menjadi Juara Moto2?

Hakimi melakoni masa 'sekolah' di Dortmund sejak 2018.

Dua tahun membela raksasa Jerman, ia membukukan 56 penampilan dan sembilan gol di semua kompetisi.

Sementara itu, bersama tim senior Madrid, Hakimi cuma bermain selama musim 2017–2018 dengan mengukir 28 penampilan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : AS
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim ke Man United, Bomber Sporting CP Pilih Jaga Jarak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X