Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alicia Keys dan Boyz II Men Beri Tribut untuk Kobe Bryant di Grammy

By Lariza Oky Adisty - Senin, 27 Januari 2020 | 12:31 WIB
Pebasket legendaris Los Angeles Lakers, Kobe Bryant.
TWITTER.COM/SPECTRUMSN
Pebasket legendaris Los Angeles Lakers, Kobe Bryant.

"Kita di sini merasa sangat sedih. Tak pernah saya membayangkan Grammy akan dimulai dengan cara demikian," kata Keys, dikutip BolaSport.com dari Los Angeles Times.

"Kita semua berdiri di sini dengan hati remuk, di rumah yang dibangun Kobe Bryant. Sekarang, Kobe, putrinya Gianna, dan semua yang pergi meninggalkan kita ada dalam hati dan doa kita semua," ujar Keys.

Sosok yang dikenal dengan lagu Fallin, A Woman's Worth, dan Girl on Fire tersebut lalu mengundang grup R&B Boyz II Men ke panggung dan bernyanyi sebagai tribut untuk Bryant.

"Saya tahu musik adalah hal paling menyembuhkan di dunia. Jadi, mari kita sama-sama sembuh dari duka," ucap peraih 15 trofi Grammy Awards tersebut.

Baca Juga: Mengenang Kobe Bryant - Saat Si Anggur Tak Bermain karena Sudah Bikin Lawan Terlalu Menderita

Keys bukan satu-satunya yang berduka.

Di luar Staples Center, para penduduk kota LA berkumpul dan melakukan tribut dan penghormatan terakhir untuk Bryant.

Sepanjang karier Bryant, pemain berposisi shooting guard tersebut memenangi lima trofi juara NBA bersama LA Lakers.

Tiga di antaranya terjadi secara beruntun dari 2000 hingga 2002, sebelum terulang pada 2009 dan 2010.

Baca Juga: Kobe Bryant Meninggal, 2 Hashtag tentang Sang Pebasket Legendaris Trending Topic


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Los Angeles Times

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
36
83
2
Arsenal
36
68
3
Newcastle United
36
66
4
Manchester City
36
65
5
Chelsea
36
63
6
Aston Villa
36
63
7
Nottingham Forest
36
62
8
Brentford
36
55
9
Brighton & Hove Albion
36
55
10
AFC Bournemouth
36
53
Klub
D
P
1
Persib Bandung
31
64
2
Dewa United FC
32
57
3
Persebaya Surabaya
31
54
4
Malut United
31
53
5
Borneo Samarinda
31
49
6
PSBS Biak Numfor
31
47
7
Bali United FC
31
47
8
Persija Jakarta
31
47
9
Arema
31
46
10
PSM Makassar
31
44
Klub
D
P
1
Barcelona
35
82
2
Real Madrid
35
75
3
Atletico Madrid
35
70
4
Athletic Bilbao
35
64
5
Villarreal
35
61
6
Real Betis
35
58
7
Celta Vigo
35
49
8
Rayo Vallecano
35
47
9
Mallorca
35
47
10
Osasuna
35
45
Klub
D
P
1
SSC Napoli
36
78
2
Inter
36
77
3
Atalanta
36
71
4
Juventus
36
64
5
Lazio
36
64
6
Roma
36
63
7
Bologna
36
62
8
AC Milan
36
60
9
Fiorentina
36
59
10
Como
36
48
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
171
2
A. Marquez Gresini Racing
149
3
F. Bagnaia Ducati Team
120
4
F. Morbidelli Team VR46
85
5
F. Di Giannantonio Team VR46
74
6
J. Zarco Team LCR
72
7
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
56
8
F. Aldeguer Gresini Racing
48
9
P. Acosta Red Bull KTM Factory Racing
46
10
A. Ogura Trackhouse Racing Team
43
Close Ads X