Baca Juga: Sergio Farias Bisa Ubah Formasi Taktik Biasa Persija Jakarta
"Saya, pelatih (Widodo Cahyono Putro) dan manajer ( I Nyoman Suryanthara) tidak mudah menentukan pemain, banyak agen yang menawarkan," tutur Ahmed.
"Kami juga harus selektif jadi pemain itu harus sesuai dengan posisi yang dibutuhkan dan punya kemampuan baik serta anggaran juga sesuai untuk belanja pemain tersebut," katanya mengakhiri.
Persita Tangerang berhasil meraih tiket promosi Liga 1 setelah lolos ke babak final Liga 2 2019.
Di babak final, skuad Pendekar Cisadane harus puas dengan gelar runner-up setelah dikalahkan Persik Kediri dengan skor 2-3.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | wartakota.tribunnews.com |
Komentar