Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Alien MotoGP Bakal Meriahkan Shakedown Test di Sirkuit Sepang

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 1 Februari 2020 | 16:49 WIB
Sirkuit Sepang, Malaysia
MOTOGP.COM
Sirkuit Sepang, Malaysia

Dua sosok yang dimaksud adalah Jorge Lorenzo dan Dani Pedrosa.

Sebagai informasi, julukan "alien" diberikan mantan pembalap MotoGP, Colin Edwards, kepada empat elite MotoGP pada musim 2009.

Mereka adalah Valentino Rossi, Casey Stoner, Dani Pedrosa, dan Jorge Lorenzo. Sementara Marc Marquez yang muncul belakangan kerap disebut "baby alien".

Lorenzo dan Pedrosa sama-sama mengemban tanggung jawab sebagai pembalap penguji bagi masing-masing pabrikan yang menaunginya.

Dani Pedrosa menjadi pembalap penguji KTM di MotoGP sejak 2019.
TWITTER.COM/TECH3RACING
Dani Pedrosa menjadi pembalap penguji KTM di MotoGP sejak 2019.

Pedrosa akan menjajal motor balap RC16 milik KTM. Sedangkan Lorenzo menggeber motor YZR-M1 kepunyaan Yamaha.

Kehadiran seorang Alien dalam tim penguji terbukti membawa dampak positif. KTM yang memiliki keyakinan terhadap Pedrosa telah merasakan dampaknya.

Pembalap tim Red Bull KTM, Pol Espargaro, menyebut bahwa Pedrosa telah membantu KTM menemukan berbagai aspek baru dari motor mereka untuk dieksplorasi.

"Buah sebenarnya akan mulai kita lihat pada tahun ini [2020]," kata Espargaro, dalam wawancara yang dilansir BolaSport.com dari Motosan.es.

Baca Juga: Buah Ajaib Dani Pedrosa bagi KTM Akan Terlihat di MotoGP 2020


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : motosan.es, crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Update Ranking BWF - Sabar/Reza Mantapkan Diri Jadi Deputi Fajar/Rian, 1 Lagi Raja Sudah Lengser

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136