Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Kembali ke Manchester United, Emosi Joshua King Tersulut

By Finky Ariandi - Selasa, 4 Februari 2020 | 02:00 WIB
Penyerang Bournemouth, Joshua King, berebut bola dengan gelandang Liverpool, Jordan Henderson dan Al
Aulli
Penyerang Bournemouth, Joshua King, berebut bola dengan gelandang Liverpool, Jordan Henderson dan Al

BOLASPORT.COM - Mantan pemain tim junior Manchester United, Joshua King, mengungkapkan kekesalannya karena tidak bisa kembali merumput di Old Trafford.

Pada detik-detik menjelang akhir bursa transfer Januari 2019-2020, Manchester United dirumorkan untuk datangkan Joshua King.

Namun rencana itu gagal setelah kedua tim tidak mencapai kesepakatan transfer terkait sang pemain.

Hal itu menimbulkan kemarahan King karena tidak dapat kembali membela klub yang bermarkas di Old Trafford itu.

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, King dipercaya merasa kesal dengan langkah-langkah negosiasi Setan Merah yang menjadi penyebab kegagalan transfer.

Perlu dipahami bahwa Man United telah mengajukan dua tawaran kepada Bournemouth, dimana kedua tawaran tersebut ditolak.

Baca Juga: Cavani Batal Gabung Man United, Sang Agen Beberkan Alasannya

Baca Juga: Beragam Reaksi Penggemar Man United Terkait Rumor Transfer Koulibaly

King berharap bahwa Man United akan kembali mengajukan penawaran ketiga, namun tawaran yang diharapkan sang pemain tidak kunjung dilakukan mereka.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Megawati Merosot pada Klasemen Top Skor Saat Red Sparks di Ambang Ujian Berat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X