Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ivan Rakitic Isyaratkan Akan Segera Berpisah dengan Barcelona

By Adi Nugroho - Selasa, 4 Februari 2020 | 03:15 WIB
Gelandang tengah Barcelona, Ivan Rakitic.
TWITTER.COM/MANUNITED_ENG_
Gelandang tengah Barcelona, Ivan Rakitic.

Baca Juga: Kegagalan Chelsea Rekrut Cavani Disesali oleh Salah Satu Pemainnya

Awal mula masalah Rakitic di Barcelona bermula pada 2018 lalu, ketika sang pemain meminta kenaikan gaji setelah mendapat tawaran besar dari PSG.

Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu, mengatakan kepadanya bahwa itu tidak mungkin pada waktu itu tetapi berjanji bahwa keinginannya dapat dipenuhi di kemudian hari.

Merasa tidak senang dengan jawaban sang presiden, Rakitic bersikeras untuk dipindahkan ke PSG, namun Barca menuntut agar sang pemain menutupi semua biaya operasional transfernya.

Baca Juga: Saingi Real Madrid dan Barcelona, Tottenham Siap Gaet Striker Lille

Akhirnya, kepindahan Rakitic ke PSG gagal, dan Barca justru memperbarui kontraknya.

Masalah Rakitic di Barcelona semakin runyam ketika ia mulai jarang dimainkan seiring kehadirannya dua gelandang baru, Arthur dan Frenkie de Jong.

Oleh karena itu, Rakitic memutuskan untuk mengunkapkan apa yang dialaminya di Barcelona kepada media.

Dengan begitu, gelandang berusia 31 tahun itu bisa segera pergi dari Camp Nou dan bermain di tempat lain.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

@leomessi mencapai dua catatan angka 500 hari ini. . Benar-benar alien. . #barcelona #fcbarcelona #messi #superballid #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : AS English
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Mimpi Buruk Olimpiade Disingkirkan, Shi Yu Qi Balas Dendam Manis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X