Terus ditekan, Inter akhirnya kecolongan mendekati jeda.
Menerima umpan lambung, sundulan Ibrahimovic yang memenangi duel udara dengan Godin diteruskan Rebic masuk ke gawang Padelli.
Memasuki saat-saat terakhir babak pertama, Ibra melebarkan jarak berkat gol tandukan dari jarak dekat yang bermula dari korner.
HASIL PERTANDINGAN
Inter Milan 0-2 AC Milan (Ante Rebic 40', Zlatan Ibrahimovic 45+1')
Inter Milan (3-5-2): 27-Padelli; 2-Godin, 6-De Vrij, 37-Skriniar; 87-Candreva, 8-Vecino, 77-Brozovic, 23-Barella, 15-Young; 9-Lukaku, 7-Alexis. Pelatih: Conte
AC Milan (4-4-1-1): 99-Donnarumma; 12-Conti, 24-Kjaer, 13-Romagnoli, 19-Hernandez; 7-Castillejo, 79-Kessie, 4-Bennacer, 18-Rebic; 10-Calhanoglu; 21-Ibrahimovic. Pelatih: Pioli
Wasit: Maresca
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar