Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Bisa Angkut Philippe Coutinho Kembali dengan Satu Syarat

By Adi Nugroho - Selasa, 11 Februari 2020 | 09:15 WIB
Philippe Coutinho (Kanan) dan Emre Can saat masih membela Liverpool
TWITTER.COM/ESPNFC
Philippe Coutinho (Kanan) dan Emre Can saat masih membela Liverpool

Seperti dilansir BolaSport.com dari Football Espana, Barcelona memasang harga Coutinho di angka 80 juta euro (sekitar Rp1,2 triliun) atau turun hampir separuh harga belinya.

Dengan begitu, Liverpool, selaku tim yang membesarkan nama Coutinho, berpeluang memulangkan sang pemain.

Peluang tersebut sepertinya dibaca oleh Liverpool dan mulai dipertimbangkan oleh pihak klub.

Baca Juga: Gamer FIFA Dibikin Terkejut oleh Pesepak Bola Pro Saat Sedang Online

Akan tetapi, memulangkan Coutinho hanya akan terjadi dengan satu kondisi, yaitu Liverpool gagal mendatangkan pemain incaran utama mereka, Kai Havertz.

Dikutip BolaSport.com dari Express Sport, Coutinho dijadikan rencana cadangan andai tim berjulukan The Reds itu gagal mengamankan tanda tangan Havertz di bursa transfer musim panas mendatang.

Baca Juga: PSM Makassar Resmi Rekrut Eks Pelatih Tampines Rovers Jelang Piala AFC

Kemungkinan transfer Coutinho ke Liverpool juga cukup besar.

Hal tersebut dikarenakan Barcelona membutuhkan dana tambahan untuk mendatangkan Neymar atau Lautaro Martinez yang jelas akan memakan biaya besar.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Van Dijk berada di antara pemain Wolves sebagai pesepak bola paling sibuk di Liga Inggris musim 2019/2020. Ada yang tahu kenapa daftar ini didominasi pemain Wolves? #vandijk #wolves #liverpool #ligainggris #bolasport #bolastylo #sportfeat #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Football Espana, Express
REKOMENDASI HARI INI

Target Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024 adalah Regenerasi, Bukan Juara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X