Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lazio Vs Inter Milan, Kontes Pembuktian Tim Anti-Juventus Sejati

By Beri Bagja - Minggu, 16 Februari 2020 | 20:05 WIB
Poster unggahan di Twitter Lega Serie A jelang Lazio menjamu Inter Milan dalam lanjutan Liga Italia di Stadion Olimpico, 16 Februari 2020.
TWITTER.COM/SERIEA
Poster unggahan di Twitter Lega Serie A jelang Lazio menjamu Inter Milan dalam lanjutan Liga Italia di Stadion Olimpico, 16 Februari 2020.

Soal performa skuad keseluruhan, Lazio dan Inter juga merupakan dua tim yang paling sedikit menerima kekalahan.

Inter paling sulit dikalahkan karena baru sekali takluk di Liga Italia musim ini, yaitu di tangan Juventus pada Oktober lalu.

Baca Juga: VIDEO - Titisan Michael Carrick Cetak 2 Gol Sepak Pojok dalam Setahun

Baca Juga: Siapa Paling Sering Nikmati Assist Lionel Messi di Barcelona?

Sementara itu, Lazio baru dua kali dihajar lawan dengan kekalahan terakhir mereka rasakan pada 25 September 2019.

Mau tahu siapa tim terakhir yang mampu mengalahkan anak asuh Simone Inzaghi? Ya, tak lain adalah Inter!

Gol tunggal Danilo D'Ambrosio membenamkan Tim Elang Muda di Giuseppe Meazza pada duel pekan kelima.

Hasil minor itu justru menjadi pijakan bagi keganasan Lazio.

Mereka lantas mengamuk dengan membukukan rekor 18 pertandingan tak terkalahkan sampai saat ini!

Romelu Lukaku berduel dengan Francesco Acerbi dalam laga Inter Vs Lazio pada lanjuan pekan ke-5 Liga Italia, di Stadion Giuseppe Meazza, Rabu (25/9/2019) atau Kamis dini hari WIB.
TWITTER.COM/INTER
Romelu Lukaku berduel dengan Francesco Acerbi dalam laga Inter Vs Lazio pada lanjuan pekan ke-5 Liga Italia, di Stadion Giuseppe Meazza, Rabu (25/9/2019) atau Kamis dini hari WIB.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Gazzetta.it, Legaseriea.it
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Megawati Dkk Wajib Menang, Red Sparks Diadang Rival Terlemah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136