Baca Juga: Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Italia - Ronaldo Cuti, Juventus Balik ke Puncak
Namun, Hazard bukanlah tanpa cela.
Penyerang timnas Belgia itu tercatat tiga kali kecolongan saat memegang bola, jumlah terbanyak di skuad El Real.
"Saya senang dengan performa saya, tetapi tidak dengan hasil pertandingan," kata sang pemain.
Hazard sempat melewatkan 16 laga karena cedera engkel.
Selama ditinggal Hazard, Madrid menuai 12 kemenangan dan cuma sekali kalah. Sisanya seri.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | whoscored.com, Squawka Football |
Komentar