Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jorge Lorenzo Sesumbar Punya Satu Keunggulan Lebih Dibanding Valentino Rossi

By Fauzi Handoko Arif - Kamis, 20 Februari 2020 | 11:50 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi (kiri), mendengarkan saran dari Jorge Lorenzo saat tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Sepang, Malaysia, 8 Februari 2020.
TWITTER.COM/MOTOGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi (kiri), mendengarkan saran dari Jorge Lorenzo saat tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Sepang, Malaysia, 8 Februari 2020.

Kabarnya, tim pabrikan asal Iwata itu akan memberi Lorenzo kesempatan menjajal Yamaha M1 2020 dalam tes di Sirkuit Motegi, Jepang, pada April mendatang.

Lorenzo menilai bahwa pengujian sangat diperlukan untuk mencapai hasil terbaik.

"Tes sangat penting saat ini. Sangat penting untuk menentukan arah pengembangan yang tepat," kata Lorenzo, dilansir BolaSport.com dari Corsedimoto.

"Jika Anda membuat kesalahan dan membuat keputusan yang salah dengan mesin atau sasis, Anda tidak akan bisa mengulanginya lagi," katanya meneruskan.

Jorge Lorenzo (kanani) bersama Managing Director Yamaha Motor Racing, Lin Jarvis (kiri).
TWITTER.COM/LORENZO99
Jorge Lorenzo (kanani) bersama Managing Director Yamaha Motor Racing, Lin Jarvis (kiri).

Pemenang lima gelar juara dunia itu percaya diri dengan kelebihannya dalam mendeteksi hal ganjil dari motor yang dikendarainya.

"Sejak kecil sudah begitu. Ketika ayah saya membuat perubahan kecil dengan motornya, saya langsung merasakan ada sesuatu yang salah," tutur Lorenzo

Lorenzo pun berani sesumbar bahwa kemampuan yang dimilikinya itu lebih baik daripada Valentino Rossi.

"Saya mempunyai sensitivitas yang tidak dimiliki pembalap lain. Saya lebih sensitif daripada Valentino Rossi, meski dia sangat sensitif juga," ucap Lorenzo.

"Yamaha bisa menggunakannya dan menghindari kesalahan dengan [pengembangan] motor baru," ucapnya melanjutkan.

Baca Juga: Jadwal Lengkap MotoGP 2020! Ada Satu Balapan di Trek Baru

Baca Juga: Hasil Tes Pramusim F1 2020 - Bottas Tercepat, Ferrari Masih Tersendat di Sesi Pagi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Franco Morbidelli Mengaku Tertekan Saat Perkuat Tim Milik Gurunya, Valentino Rossi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X