Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

VIDEO - Polemik VAR yang Selamatkan Manchester United, Sah atau Tidak?

By Beri Bagja - Senin, 2 Maret 2020 | 05:30 WIB
Keputusan wasit menganulir gol Everton ke gawang Manchester United melalui VAR.
TWITTER.COM/DREAMTEAMFC
Keputusan wasit menganulir gol Everton ke gawang Manchester United melalui VAR.

BOLASPORT.COM - Polemik VAR mewarnai momen Manchester United selamat dari kekalahan di Goodison Park, markas Everton, dalam lanjutan Liga Inggris pekan ke-28, Minggu (1/3/2020).

Manchester United pulang dengan hasil imbang 1-1 dari kandang Everton setelah melalui pertandingan penuh drama.

Dengan bantuan blunder David de Gea, Everton memimpin duluan melalui gol kilat Dominic Calvert-Lewin pada menit ketiga.

Bintang anyar United, Bruno Fernandes, menyamakan kedudukan saat laga memasuki setengah jam (31').

Drama terjadi ketika pertandingan memasuki menit tambahan waktu di babak kedua.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - De Gea Blunder, MU Ditahan Imbang Everton

Baca Juga: VIDEO - Gol Sepakan Keras Bruno Fernandes pada Laga MU Vs Everton

Baca Juga: VIDEO - Aksi Ceroboh David de Gea Hasilkan Gol untuk Everton

Tepatnya saat laga menginjak menit ketiga injury time, papan skor di televisi sempat berubah menjadi 2-1 buat Everton.

Jala kawalan De Gea bergetar setelah tembakan Calvert-Lewin yang mengenai Harry Maguire berbelok arah mengecoh sang kiper dan masuk ke gawang.


Editor : Beri Bagja
Sumber : bbc.com, manutd.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X