Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Qatar 2020 Batal - Dorna Sudah Usaha Lobi, tetapi Gagal

By Dwi Widijatmiko - Senin, 2 Maret 2020 | 11:50 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat beraksi selama tes pramusim MotoGP 2020 Qatar di Sirkuit Losail, Minggu (23/2/2020).
twitter.com/YamahaMotoGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat beraksi selama tes pramusim MotoGP 2020 Qatar di Sirkuit Losail, Minggu (23/2/2020).

Ada tiga tim dari Italia di MotoGP 2020, yaitu Aprilia, Ducati, dan Pramac.

Baca Juga: Dampak Wabah Virus Corona Bisa Bikin MotoGP 2020 Mundur 1 Bulan

Orang Italia juga banyak yang bekerja untuk tim yang bukan berasal dari Negeri Pizza.

Tidak kurang dari 6 pembalap MotoGP 2020 berasal dari Italia.

Mereka adalah Andrea Inannone, Andrea Dovizioso, Danilo Petrucci, Francesco Bagnaia, Valentino Rossi, dan Franco Morbidelli.

Kalau datang ke Qatar dan harus menjalani karantina 14 hari sesuai prosedur, mereka tidak akan bisa memenuhi jadwal balapan pada 8 Maret mendatang.

Dorna sebagai pemegang hak komersial MotoGP sebetulnya sudah berusaha melobi pemerintah Qatar untuk memberikan dispensasi.

Baca Juga: Aleix Espargaro Kecele, Sudah Mendarat di Qatar Saat Seri Perdana MotoGP 2020 Dibatalkan

Dorna mengusulnya pemeriksaan kesehatan berkala buat mereka yang bekerja di paddock MotoGP selama berlangsungnya balapan GP Qatar 2020.

Ada juga usulan untuk mengatur penerbangan khusus dari Nice, Prancis, bukan dari Italia.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : GPOne. com
REKOMENDASI HARI INI

PT LIB Kabulkan Permintaan Persib, Duel Lawan Bali United Ditunda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X