Bahkan di liga musim 2018 Persela mampu meraih kemenangan di pekan ketiga saat di laga melawan PSM Makassar.
Hasil minor yang diraih tim asuhan Nil Maizar ini harus segera diakhiri di pekan-pekan selanjutnya apabila Persela ingin tetap bertahan di Liga 1.
Kabar buruknya Persela harus menjalani laga berat di pekan selanjutnya dengan menghadapi tetangga mereka Persebaya Surabaya.
Baca Juga: Pandemik COVID-19, 121 Staf Juventus Jalani Isolasi Diri
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | liga-indonesia.id |
Komentar