Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Lengkap All England Open 2020 - Praveen/Melati Juara dan Marcus/Kevin Harus Sabar

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 16 Maret 2020 | 04:00 WIB
Pemain ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan, melakukan selebrasi usai memenangi laga kontra Wang Yi Lyu/Huang Dong Ping (China) pada semifinal All England Open 2020 di Arena Birmingham, Inggris, Jumat (13/3/2020).
BADMINTON INDONESIA
Pemain ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan, melakukan selebrasi usai memenangi laga kontra Wang Yi Lyu/Huang Dong Ping (China) pada semifinal All England Open 2020 di Arena Birmingham, Inggris, Jumat (13/3/2020).

Endo/Watanabe merespons dengan langsung memimpin 6-0 pada gim penentuan.

Marcus/Kevin membalas dengan memusatkan serangan ke Endo, namun pertahanan wakil Jepang masih terlalu tangguh untuk ditembus.

Marcus/Kevin bahkan kembali tertinggal jauh 9-14. Namun begitu, semangat pantang menyerah ditunjukkan Minions untuk menjaga asa menjadi juara.

Poin demi poin dikumpulkan Marcus/Kevin untuk memperkecil gap. Mereka membuat Endo/Watanabe kerepotan sehingga berbalik unggul 19-18.

Baca Juga: Hasil All England Open 2020 - 71 Menit Kerja Keras, Marcus/Kevin Harus Puas Jadi Runner-up

Malang, Marcus/Kevin takluk secara dramatis dalam poin kritis. Tiga poin beruntun yang didapat Endo/Watanabe membuat Minions pulang dengan kepala tertunduk.

Marcus/Kevin harus bersabar menunda mimpi meraih gelar juara yang ketiga dari ajang All England.

Meski begitu, pencapaian Minions musim ini jauh lebih bagus daripada tahun lalu ketika mereka sudah angkat koper pada babak pertama.

Hasil lengkap final All England Open 2020:

WD: Yuki Fukushima/Sayaka Hirota (Jepang/3) vs Du Yue/Li Yun Hui (China/6) 21-13, 21-15

MS: Viktor Axelsen (Denmark/2) vs Chou Tien Chen (Taiwan/2) 21-13, 21-14

XD: Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti (Indonesia/5) vs Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai (Thailand/3) 21-15, 17-21, 21-8

WS: Tai Tzu Ying (Taiwan/2) vs Chen Yu Fei (China/1) 21-19, 21-15

MD: Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe (Jepang/6) vs Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (Indonesia/1) 21-18, 12-21, 21-19

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : tournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Jarang Dapat Menit Bermain, Shayne Pattynama Banjir Dukungan dari Pemain Timnas Indonesia dan Suporter

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X