Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dijuluki David de Gea, Kiper Persiraja Ternyata Pernah Main di Piala AFC

By Mukhammad Najmul Ula - Rabu, 18 Maret 2020 | 20:15 WIB
Kiper Persiraja Banda Aceh, Fakhrurrazi Quba, saat mengamankan gawang di laga melawan Madura United, (9/3/2020).
TRIBUNJATIM,COM/SUGIHARTO
Kiper Persiraja Banda Aceh, Fakhrurrazi Quba, saat mengamankan gawang di laga melawan Madura United, (9/3/2020).

Siapa sangka, perjalanan karier kiper berusia 30 tahun tersebut cukup pelik.

Baca Juga: Virus Corona Merebak, Dua Pemain Asing Persiraja Malah ke Bali

Dalam kurun 2016 hingga 2018, ia mengalami cedera parah sehingga tak dapat bermain dalam laga kompetitif, bahkan tak memperkuat klub mana pun.

Padahal sebelum itu, ia sempat dianggap sebagai kiper yang memiliki masa depan cerah saat memperkuat Semen Padang.

Namanya saat itu mungkin belum dikenal publik lantaran kalah bersaing dengan kiper utama Jandia Eka Putra.

Akan tetapi, publik Semen Padang mungkin mengingat sejumlah penyelamatan hebat yang dilakukan Fakhrurrazi selama bermain di Stadion Haji Agus Salim.

Baca Juga: PSIS Bakal Terapkan Kelompok Sehat dan Rawan Usai Tes Kesehatan Tim

Ia tercatat bermain dalam sejumlah laga bagi Semen Padang di musim 2013, termasuk di kompetisi kontinental, Piala AFC.

Saat itu, Semen Padang tampil di Piala AFC sebagai runner-up Liga Primer Indonesia musim 2012.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : SoccerPunter

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Bournemouth
32
48
9
Fulham
32
48
10
Brighton
32
48
Close Ads X