Baca Juga: Pemain Persebaya ini Terang-terangan Sebut Liverpool Bisa Gagal Juara Liga Inggris
Dikabarkan mantan gelandang Manchester United tersebut memiliki harga jual yang cukup mahal yaitu sebesar 25 juta euro atau sekitar 441 miliar rupiah.
Ternyata Roma tak mau menebus Mikhi - sapaan Mkhitaryan - dengan nominal yang dinilai fantastis tersebut.
Roma pun sedang berusaha keras untuk menegosiasi bahkan meminta diskon kepada Arsenal demi mengamankan gelandang incarannya itu.
Baca Juga: Setelah Dinyatakan Terkena Virus Corona, Paolo Maldini Buka Suara
Masih ada waktu untuk Roma dalam menebus Mikhi dari Arsenal.
Masa peminjaman eks gelandang Borussia Dortmund itu tersisa tiga bulan lagi atau tepatnya 30 Juni 2020.
Editor | : | Dimas Wahyu Indrajaya |
Sumber | : | football italia, Transfermrkt |
Komentar