Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

10 Pelatih dengan Gaji Tertinggi, Diego Simeone Kalahkan Zidane

By Finky Ariandi - Rabu, 25 Maret 2020 | 09:30 WIB
Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone menolak menyalahkan VAR sebagai biang keladi atas kekalahan timnya dari Real Madrid.
TWITTER.COM/SIMEONE
Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone menolak menyalahkan VAR sebagai biang keladi atas kekalahan timnya dari Real Madrid.

BOLASPORT.COM - Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, menjadi peracik strategi dengan pendapatan tertinggi dalam semusim.

Diego Simeone menerima pendapatan sebesar 40,5 juta euro atau sekitar 719 miliar rupiah dalam semusim.

Pelatih berkebangsaan Argentina ini mengubah Atletico Madrid menjadi tim kuat yang sanggup menyaingi Barcelona dan Real Madrid di Liga Spanyol.

Bahkan, Atletico kini disegani di kompetisi Eropa sekelas Liga Champions.

Diego Simeone sukses membawa Los Rojiblancos memenangi gelar Liga Spanyol 2013-2014 dan menjadi runner-up Liga Champions 2013-2014 dan 2015-2016.

Dilansir BolaSport.com dari Transfermarkt, Simeone mengungguli penghasilan allenatore Inter Milan, Antonio Conte, yang menempati posisi kedua.

Baca Juga: Starting XI Terbaik Liga Champions, Ronaldo Absen, Messi Unjuk Gigi

Conte, yang sebelumnya kesulitan meningkatkan performa Chelsea, didapuk menjadi pelatih termahal Liga Italia dengan bayaran sebesar 30 juta euro (sekitar 532 miliar rupiah).

Sementara itu, pelatih Manchester City, Pep Guardiola berada di posisi ketiga.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : transfermarkt.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X