Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gerak Cepat Arema FC Setelah PSSI Izinkan Pemotongan Gaji Jadi 25%

By Mukhammad Najmul Ula - Minggu, 29 Maret 2020 | 11:00 WIB
General Manager Arema FC, Ruddy Widodo.
OVAN SETIAWAN/JUARA.NET
General Manager Arema FC, Ruddy Widodo.

BOLASPORT.COM - Manajemen Arema FC menerima keputusan PSSI memperbolehkan gaji pemain dipotong 25 persen dalam kondisi darurat COVID-19.

Para pemain Arema FC di Shopee Liga 1 2020 menjadi salah satu dari banyak kalangan pekerja yang terkena dampak ekonomi akibat pandemi COVID-19.

Johan Alfarizi dkk, yang sudah tak beraktivitas rutin di klub sejak laga kontra PSIS Semarang (14/3/2020), kini harus mengalami pemotongan gaji akibat kompetisi dihentikan. 

Otoritas tertinggi sepak bola tanah air, PSSI, memang telah memutuskan tidak akan menggelar kompetisi selama bulan April, Mei, dan Juni.

Baca Juga: Sejarah Hari Ini - Gol Bunuh Diri Buat Timnas Indonesia Kalah di Spanyol

Kompetisi baru akan bergulir kembali paling cepat pada 1 Juli 2020, hanya jika pandemi COVID-19 telah mereda.

"Apabila status keadaan tertentu darurat bencana tidak diperpanjang oleh pemerintah, maka PSSI menginstruksikan PT Liga Indonesia Baru untuk melanjutkan kompetisi terhitung mulai 1 Juli 2020," ujar Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan.

Dalam surat kepada klub-klub peserta Shopee Liga 1 2020 dan Liga 2 bernomor SKEP/38/III/2020 tertanggal 27 Maret 2020, PSSI menegaskan pelaksanaan kompetisi di Indonesia akan mengikuti imbauan pemerintah dan BNPB.

Baca Juga: DUEL KLASIK, 29 Maret 2011 - Cap dan Gol Terakhir Ruud van Nistelrooy buat Belanda


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : liga-indonesia.id
REKOMENDASI HARI INI

Alejandro Garnacho Tak Cocok dengan Sistem Baru Man United, Ruben Amorim Harus Cari Solusi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136