⚽️ ❌ 3⃣
❤️ #OnThisDay ???? in 2011, @diegocosta scored his first hat-trick for @atletienglish in #LaLigaSantander! ???? #StayHome pic.twitter.com/MVGHnGAThH
— LaLiga English (@LaLigaEN) April 3, 2020
Costa berhasil membalikkan keadaan melalui umpan terobosan yang diberikan oleh Juanfran pada menit ke-61.
Berada pada posisi bebas, sang juru gedor dengan mudah menendang bola mendatar ke gawang tim tuan rumah.
Berselang dua menit, melalui umpan terobosan dari Mario Suarez, Costa yang berlari kencang berhasil menerima bola tersebut.
Baca Juga: Soal Masa Depan James, Real Madrid Bisa Tertolong Berkat Eks Pelatih
Berhadapan dengan Ricardo, Costa dengan mudah menendang bola menyusur tanah melewati sela-sela kaki kiper.
Pada musim 2010-2011, Diego Costa mampu mencetak enam gol dan empat assist bersama Atletico Madrid.
Pada musim yang sama, Los Rojiblancos menempati posisi ke-5 klasemen Liga Spanyol dengan koleksi 58 poin.
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | twitter.com |
Komentar