Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Keputusan Rossi Pensiun atau Tidak Bergantung dari Balapan Pertama MotoGP 2020

By Delia Mustikasari - Kamis, 9 April 2020 | 10:55 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat beraksi selama tes pramusim MotoGP 2020 Qatar di Sirkuit Losail, Minggu (23/2/2020).
twitter.com/YamahaMotoGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat beraksi selama tes pramusim MotoGP 2020 Qatar di Sirkuit Losail, Minggu (23/2/2020).

BOLASPORT.COM - Penundaan yang belum pernah terjadi sebelumnya pada MotoGP membuat pembalap Italia, Valentino Rossi, menghadapi keputusan yang lebih rumit soal masa depan karier balapnya.

Semula Valentino Rossi, bermaksud menghabiskan sebagian besar paruh musim ini untuk menganalisis daya saingnya di berbagai sirkuit sebelum memilih untuk pensiun atau beralih ke tim satelit Yamaha pada 2021.

Namun wabah virus corona membuat Valentino Rossi dan pembalap MotoGP lainnya belum menjalani satu balapan sama sekali.

"Saya harap kami memulai balapan secepat mungkin sehingga dia punya waktu untuk memutuskan masa depannya," kata Direktur tim Monster Energy Yamaha, Massimo Meregalli dilansir BolaSport.com dari Crash.

"Jika dia harus memutuskan berdasarkan apa hasratnya,saya ingin mengatakan bahwa dia pasti akan mencoba lagi tahun depan. Itu adalah keputusan yang menjadi miliknya, tetapi tentu saja tidak akan mudah," ucap Meregalli.

Apa pun yang terjadi, Rossi telah dipaksa untuk meninggalkan tim pabrikan Yamaha karena penandatanganan kontrak dengan Fabio Quartararo untuk musim 2021.

Namun, Yamaha juga menjamin pembalap berusia 41 tahun ini akan diberi dukungan penuh oleh Yamaha jika melanjutkan kiprah ke tim satelit pada tahun depan.

"Vale tidak bisa menunggu, tetapi ingin mempertahankannya. Kami menemukan solusi dengan memberinya waktu untuk memutuskan dan menyediakan paket pabrikan untuknya di tim Petronas."

Baca Juga: Valentino Rossi Ikut Balapan MotoGP Virtual 2, Ini Video Terakhirnya Saat Main Gim Balap

Namun, hingga saat ini, Petronas tampaknya belum menjadi bagian dari setiap diskusi Rossi dan bos tim Petronas, Razlan Razali.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Arsenal
19
39
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
19
35
5
Newcastle
19
32
6
Man City
19
31
7
Bournemouth
19
30
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
19
29
10
Brighton
19
27
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
18
24
10
Roma
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X