Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Keputusan Rossi Pensiun atau Tidak Bergantung dari Balapan Pertama MotoGP 2020

By Delia Mustikasari - Kamis, 9 April 2020 | 10:55 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat beraksi selama tes pramusim MotoGP 2020 Qatar di Sirkuit Losail, Minggu (23/2/2020).
twitter.com/YamahaMotoGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat beraksi selama tes pramusim MotoGP 2020 Qatar di Sirkuit Losail, Minggu (23/2/2020).

Razlan bahkan baru-baru ini menyarankan agar mereka tetap mempertahankan Quartararo untuk musim selanjutnya seandainya musim 2020 dibatalkan karena virus corona.

"Saya membacanya juga, saya tidak ingin mengatakan itu adalah ide yang tidak berarti. Tetapi, jika musim 2020 dibatalkan, 2021 akan dimulai karena kontrak yang telah ditandatangani mengatakan itu harus dimulai," ucap Meregalli.

Yamaha telah mencari kondisi yang bagus untuk memulai musim baru. Pada tes pramusim MotoGP 2020, pembalap Yamaha memimpin lima dari enam hari tes pramusim.

"Kami minta maaf dari sisi olahraga karena kami sangat kompetitif dan memiliki hasil yang sangat baik dalam tes musim dingin. Rossi juga cepat, kecuali dengan masalah konsumsi ban belakang yang berlebihan di Qatar. Bisa dibilang ini menjadi suatu kerugian bagi kami."

Baca Juga: Update Jadwal Seri Balap MotoGP 2020 Usai Italia dan Catalunya Ditunda

Tentang MotoGP kapan akhirnya akan dimulai, Meregalli mengatakan bahwa mereka saat ini sedang mempersiapkan kemungkinan dimulainya balapan MotoGP 2020 pada Juli atau Agustus.

Yamaha juga mempertimbangkan kemungkinan bahwa jika balapan tidak dapat dilakukan pada tahun ini."

"Kami ingin memulai, secara pribadi saya ingin memulai besok, tetapi saya juga takut. Situasi harus didefinisikan dengan baik, aman karena tidak sederhana. Ketika memulai semuanya, itu harus dipikirkan dengan baik. Kesehatan dan keselamatan adalah yang utama," tutur Meregalli.

Meregalli juga percaya bahwa target 10 balapan untuk musim ini adalah realistis. Dia juga mendukung pembekuan dari pengembangan motor hingga 2022.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
25
60
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
24
45
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Mallorca
24
34
8
Real Betis
24
32
9
Osasuna
24
32
10
Girona
24
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
25
54
3
Atalanta
25
51
4
Juventus
25
46
5
Lazio
25
46
6
Fiorentina
25
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
25
37
10
Udinese
25
33
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X