Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Balotelli Ungkap Alasan Ibrahimovic Minta Dirinya Pensiun Saat Usia 16 Tahun

By Septian Tambunan - Rabu, 15 April 2020 | 05:08 WIB
Striker Inter Milan, Mario Balotelli (kanan), mengungkapkan alasan Zlatan Ibrahimovic meminta dirinya pensiun saat usia 16 tahun.
TWITTER.COM/MIRKOCALEMME
Striker Inter Milan, Mario Balotelli (kanan), mengungkapkan alasan Zlatan Ibrahimovic meminta dirinya pensiun saat usia 16 tahun.

"Ketika saya tiba di tim senior Inter, saya berusia 16 tahun," kata Mario Balotelli seperti dilansir BolaSport.com dari situs Gianluca Di Marzio.

"Suatu hari, dia berhenti dan berkata kepada saya, 'Anda pikir Anda bisa bermain di sini? Lakukan latihan hari ini, kemudian Anda jangan bermain lagi'."

"Setiap kali berada di lapangan, dia memberitahu saya, 'Anda tidak bagus, lupakan sepak bola dan belajar'," ucap Balotelli menambahkan.

Baca Juga: Alasan Lionel Messi Tak Mau Terima Operan dan Sentuh Bola pada Menit 1 Tiap Laga

Striker Brescia, Mario Balotelli, merayakan golnya ke gawang Lazio dalam pertandingan pekan ke-18 Liga Italia, Minggu (5/1/2020).
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Striker Brescia, Mario Balotelli, merayakan golnya ke gawang Lazio dalam pertandingan pekan ke-18 Liga Italia, Minggu (5/1/2020).

Akan tetapi, pernyataan Ibrahimovic justru dijawab dengan prestasi oleh Balotelli.

Mario Balotelli pun mendapat penghargaan Golden Boy yang diberikan kepada pesepak bola di bawah usia 21 tahun dengan pencapaian tokcer di Eropa.

Penghargaan tersebut diterima Balotelli pada 2010 setelah koleksi 11 golnya mengantarkan Inter menjadi kampiun Liga Italia, Coppa Italia, dan Liga Champions.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : gianlucadimarzio.com, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Perkuat Rekor 13-1 Usai Buat Musuh Alot Anthony Ginting Buntu, Axelsen ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X