Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sebastian Vettel Pertimbangkan Ikut Balapan Simulator Formula 1

By Muhamad Husein - Minggu, 19 April 2020 | 19:05 WIB
Pembalap Ferrari, Sebastian Vettel jalani persiapan jelang F1 Azerbaijan 2019, Minggu (28/4/2019)
twitter.com/sebvettelnews
Pembalap Ferrari, Sebastian Vettel jalani persiapan jelang F1 Azerbaijan 2019, Minggu (28/4/2019)

Baca Juga: Djokovic Pikirkan Nasib Petenis Level Bawah dengan Pemain 3 Besar 

“Saya besar dengan beberapa barang dan gim yang telah saya mainkan, tetapi jujur sejak saya punya anak, ini tidak termasuk dalam daftar yang harus dilakukan," tutur Vettel.

“Namun, saya juga sudah membaca beberapa berita bahwa Charles melakukan dengan baik pada debutnya sehingga itu baik untuknya dan tim.”

“Saya sadar beberapa orang menganggap ini adalah pekerjaan yang penting dengan menghabiskan banyak waktu di sana, tetapi saya juga menikmati hal lain jadi ini akan terasa seperti campuran,” kata dia lagi.

Baca Juga: Rafael Nadal dan Pelatih Serena Williams Siapkan Turnamen Akademi

Seperti halnya turnamen, kejuaraan, atau liga olahraga lainnya, ajang balap Formula 1 juga merasakan imbas dari pandemi virus Corona alias Covid-19.

Hingga sekarang, kejuaraan dunia F1 2020 masih belum diketahui secara pasti kapan bakal bergulir.

Fakta itulah yang pada akhirnya mendorong sejumlah pembalap muda F1 untuk berkompetisi pada balapan simulator.

Selain Charles Leclerc, pembalap McLaren, Lando Norris, serta duo driver Red Bull Racing, Max Verstappen dan Alex Albon, juga ikut serta.

Saat ini, tujuh pembalap F1 telah terdaftar untuk ambil bagian dalam balap virtual F1 Esport pada Grand Prix China Virtual, Minggu (19/4/2020).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P


Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
36
83
2
Arsenal
36
68
3
Newcastle United
36
66
4
Manchester City
36
65
5
Chelsea
36
63
6
Aston Villa
36
63
7
Nottingham Forest
36
62
8
Brentford
36
55
9
Brighton & Hove Albion
36
55
10
AFC Bournemouth
36
53
Klub
D
P
1
Persib Bandung
31
64
2
Dewa United FC
32
57
3
Persebaya Surabaya
31
54
4
Malut United
31
53
5
Borneo Samarinda
31
49
6
PSBS Biak Numfor
31
47
7
Bali United FC
31
47
8
Persija Jakarta
31
47
9
Arema
31
46
10
PSM Makassar
31
44
Klub
D
P
1
Barcelona
35
82
2
Real Madrid
35
75
3
Atletico Madrid
35
70
4
Athletic Bilbao
35
64
5
Villarreal
35
61
6
Real Betis
35
58
7
Celta Vigo
35
49
8
Rayo Vallecano
35
47
9
Mallorca
35
47
10
Osasuna
35
45
Klub
D
P
1
SSC Napoli
36
78
2
Inter
36
77
3
Atalanta
35
68
4
Juventus
36
64
5
Lazio
36
64
6
Roma
35
63
7
Bologna
36
62
8
AC Milan
36
60
9
Fiorentina
35
59
10
Como
36
48
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
171
2
A. Marquez Gresini Racing
149
3
F. Bagnaia Ducati Team
120
4
F. Morbidelli Team VR46
85
5
F. Di Giannantonio Team VR46
74
6
J. Zarco Team LCR
72
7
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
56
8
F. Aldeguer Gresini Racing
48
9
P. Acosta Red Bull KTM Factory Racing
46
10
A. Ogura Trackhouse Racing Team
43
Close Ads X