Joanna Jedrzejczyk berada di urutan kelima dalam peringkat pound-for-pound UFC.
Petarung berusia 32 tahun ini berkarier di kelas strawweight dan sudah melakoni 20 kali pertarungan.
Adapun hasilnya yang diraih Jedrzejczyk adalah menang 16 kali dan kalah 4 kali.
Joanna Jedrzejczyk not letting close split-decision loss to champ Zhang Weili affect her:
"I'm proud of myself. I did my best... It's a sport. We win or we learn pic.twitter.com/3ki9Y3f9hv
— Overtime Heroics MMA (@mma_oth) 18 April 2020
Baca Juga: Hasil Sidang NDRC Indonesia, Ancaman Hukuman untuk Kalteng Putra
6. Rose Namajunas (Amerika Serikat)
Rose Namajunas menghuni peringkat keenam dalam daftar pound-for-pound UFC.
Petarung berjuluk Thug Rose ini berkarier di divisi strawweight.
Sejauh ini, Namajunas sudah melakoni 12 pertarungan dengan hasil menang 8 kali dan kalah 4 kali.
Manager: Rose Namajunas withdrew from UFC 249 after COVID-19 deaths in family https://t.co/zHGHMuvbWJ pic.twitter.com/vsqxQzRASK
— MMAFighting.com (@MMAFighting) 9 April 2020
Baca Juga: Dikenal Garang, Roy Keane Sebut 1 Momen Menakutkan di Man United
7. Tatiana Suarez (Amerika Serikat)
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | UFC.com |
Komentar