"Mereka adalah pemain fantastis dan David Beckham, Cristiano Ronaldo, dan Ryan Giggs."
"Namun, jujur, saya akan mengatakan Denis Irwin menjadi satu-satunya yang pasti masuk dalam tim."
"Dia sangat cepat dan gesit, tangkas dalam berpikir. Tidak pernah mengecewakan Anda."
"Tidak pernah ada publisitas buruk dengannya," ucap Sir Alex lagi.
Baca Juga: Diberi 1 Pertanyaan Khusus tentang Lionel Messi, Neymar Langsung Nangis
Denis Irwin adalah bek kiri legendaris Manchester United.
Irwin memperkuat Man United dalam kurun waktu 1 Juli 1990 sampai 23 Juli 2002.
Kolaborasi Sir Alex dan Irwin menghasilkan tujuh trofi Premier League dan treble pada musim 1998-1999.
![Bek kiri Manchester United, Denis Irwin.](https://cdn.grid.id/crop/0x0:0x0/700x0/photo/2020/04/28/1623990870.jpg)
Bek kiri Manchester United, Denis Irwin.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | sportbible.com, transfermarkt.co.uk |