Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tim Ducati Lebih Butuh Andrea Dovizioso Ketimbang Sebaliknya

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 28 April 2020 | 22:10 WIB
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, memilih Pegasus Seiya sebagai inspirasi utamanya mengarungi kejuaraan MotoGP musim 2020.
KOLASE DUCATI - SAINT SEIYA FANDOM
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, memilih Pegasus Seiya sebagai inspirasi utamanya mengarungi kejuaraan MotoGP musim 2020.

BOLASPORT.COM - Manajer pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, mengatakan Ducati lebih membutuhkan kliennya ketimbang sebaliknya.

Sebelumnya, manajer Dovizioso, Simone Battistella, mengatakan pembalap asal Italia tersebut siap mempertimbangkan sejumlah opsi sebelu menandatangani kontrak baru bersama Ducati.

Dikutip BolaSport.com dari Motorsport, Battistella mengatakan dia dan Dovizioso belum akan membuka negosiasi sebelum pertengahan Mei.

"Ducati lebih membutuhkan Dovizoso ketimbang Dovizioso membutuhkan Ducati. Ducati bukan hanya membutuhkan dia sebagai pembalap, tetapi juga untuk proyek teknis," kata Battistella.

Baca Juga: F1 2020 Bakal Dibuka Awal Juli, MotoGP 2020 Bagaimana?

"Namun, tidak akan ada negosiasi sebelum pertengahan Mei atau akhir," ujarnya melanjutkan.

Battistella memastikan Andrea Dovizioso masih berhasrat membalap, meski kini usianya sudah menginjak 34 tahun.

Usia Dovizioso menjadikannya pembalap tertua ketiga di MotoGP setelah Valentino Rossi dan Cal Crutchlow.

Baca Juga: Potret Masa Karantina para Pembalap MotoGP dalam 10 Hari Terakhir, Valentino Rossi Paling Serius

"Andrea masih tetap ingin membalap. Namun, saat ini ia tak melakukan apa-apa karena ingin melihat perkmebangan proyek-proyek lain," ucapnya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X