Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pulang Mudik ke Brasil, Pelatih Persija Titipkan Pesan Khusus

By Alif Mardiansyah - Selasa, 28 April 2020 | 23:57 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias, ketika memberikan intruksi latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias, ketika memberikan intruksi latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020)

BOLASPORT.COM - Pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias, menyampaikan imbauan dan pesan khusus kepada seluruh pemainnya sebelum mudik ke Brasil.

Hal itu disampaikan oleh juru taktik Persija tersebut ketika dirinya telah bertolak ke kampung halamannya, Brasil, Senin (27/4/2020).

Sergio Farias mudik ke Negeri Samba ditemani oleh dua asisten pelatihnya di Persija, Stefano dan Rodrigo Pellegrino.

Baca Juga: Marko Simic Kenang Laga Pertama dan Gol Perdananya Bersama Persija

Pelatih berusia 52 tahun tersebut lebih memilih untuk balik ke Brasil demi berkumpul bersama keluarganya di tengah virus corona ini.

Dirinya nanti akan segera kembali ke Jakarta apabila kepastian kompetisi sepak bola Indonesia sudah menemui titik terang. 

Seperti diketahui, Liga 1 2020 sedang mengalami penundaan akibat wabah pandemi COVID-19.

Baca Juga: Selain Juara Musim Lalu, Bali United Juga Punya Rekor Ini di Liga 1 2019

Melalui surat PSSI, Liga 1 2020 dan Liga 2 2020 akan ditunda hingga 29 Mei 2020.

Apabila status keadaan tertentu darurat bencana tidak diperpanjang oleh pemerintah, maka kompetisi dapat dilanjutkan 1 Juli 2020.

Sementara itu, jika sebaliknya pemerintah memperpanjang situasi tersebut, besar kemungkinan kompetisi bisa dihentikan.

Baca Juga: Eks Persib Idola Bobotoh Kenang Momen Saat Balaskan Dendam Ke Persija

Meski Liga 1 2020 sedang ditunda dan Sergio Farias sedang berada di Brasil, namun dirinya tetap memberikan himbauan dan pesan khusus untuk skuad Persija.

Diakuinya, eks pelatih Timnas U-20 Brasil tersebut mengaku telah menyiapkan program latihan dan akan tetap memantau anak asuhnya.

"Semua pemain mengikuti program kebugaran dirumah dan saya meminta kepada mereka adalah tinggal dirumah," kata Farias seperti dilansir oleh BolaSport.com dari situs resmi klub.

Baca Juga: 4 Pencetak Gol Terbanyak dari Setiap Musim Era Liga 1, Ada Pemain Persija dan Persib

Sergio Farias juga menekankan pentingnya kebersihan dalam kehidupa sehari-hari ditengah wabah virus corona.

Sesampainya di Brasil, Farias mengaku dalam kondisi baik-baik saja dan tetap akan menunggu hingga periode karantina selesai.

Baca Juga: Sejarah Hari ini - Persipura Borong Setengah Lusin Gol Saat Berlaga di Asia

Dirinya pun sangat berharap bahwa kompetisi sepak bola dapat tetap berlajut seperti sedia kala.

"Harapan saya sama dengan semua orang yang ingin kembali bekerja, kembali disibukan dengan sepak bola," ujar Farias.

Sergio Farias pun mengaku tidak sabar menunggu kehidupan dapat berjalan dengan normal kembali. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X