Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gaya Mainnya Dikritik, Berbatov: Saya Tidak Malas, tapi Saya Cerdas

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Senin, 4 Mei 2020 | 01:00 WIB
Dimitar Berbatov saat membela Manchester United.
YOUTUBE.COM/MANCHESTER UNITED
Dimitar Berbatov saat membela Manchester United.

Pemain berpostur 189 sentimeter itu justru semakin ganas di depan gawang lawan.

Baca Juga: Satu Momen Buat Cristiano Ronaldo Diakui Kuat oleh Legenda Man United

Berbatov berhasil mencetak 56 gol dan 27 assists dari 149 laganya bersama Manchester United di seluruh kompetisi.

Mantan pemain Fulham ini juga berhasil mempersembahkan trofi Liga Inggris, Piala Liga, dan Community Shield untuk Manchester United.

Bahkan, Berbatov sempat menjadi pencetak gol terbanyak Liga Inggris pada musim 2010-2011 dengan 20 gol bersama Setan Merah.

Akan tetapi, banyak pihak mengkritik gaya permainan Berbatov yang dinilai terlalu malas untuk ukuran seorang penyerang.

Tak hanya itu, Berba juga sering dinilai tidak bekerja lebih keras lagi untuk bisa mencetak gol.

Baca Juga: Tampil Apik di Man United, Daniel James Ogah Dibandingkan dengan Bale

Dilansir oleh BolaSport.com dari BBC, pria yang saat ini berusia 39 tahun itu pun menjawab kritikan tersebut.

Berbatov menyebut dirinya bukan sebagai seorang penyerang yang malas, tapi penyerang yang cerdas.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BBC
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Cristiano Ronaldo, Al Nassr Diselamatkan Manusia Rp 453 Miliar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X