Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lupakan Rekor Valentino Rossi, Marc Marquez Ingin Juara Dunia Setiap Tahun

By Agung Kurniawan - Selasa, 5 Mei 2020 | 09:20 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berpose di podium
MOTOGP.COM
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berpose di podium

"Adalah hal yang menakjubkan bagi saya yang telah meraih gelar juara dunia pertama," kata Marc Marquez, dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Tujuan saya adalah untuk bersaing merebut gelar juara setiap tahunnya, kemudian mari kita apa yang akan terjadi," tuturnya menambahkan.

Lebih jauh lagi, Marc Marquez merasa takjub dengan apa yang telah dilakukan oleh Valentino Rossi dan Giacomo Agostini di pentas kejuaraan MotoGP.

Menurutnya, Valentino Rossi merupakan salah satu pembalap hebat yang masih bisa bersaing dan berkompetisi di level tertinggi meski usianya sudah 41 tahun.

"Valentino Rossi telah memenangi banyak gelar dan apa yang telah dia lakukan adalah luar biasa, 40 tahun dan masih mencoba, masih memiliki motivasi luar biasa," tuturnya lagi.

Sementara bagi Marc Marquez, menyaingi gelar juara milik Giacomo Agostini adalah hal yang tidak mungkin untuk dilakukannya meski peluang itu masih ada.

"Dan tentu Agostini, Angel (Nieto) juga, meski dalam kategori yang lebih kecil, di masa lalu dia berlomba dalam dua kelas dan memenangkan banyak gelar," imbuhnya.

"Kami mempunyai hubungan yang baik, dan saya selalu mengatakan kepadanya bahwa tidak mungkin untuk mengejar rekornya," kata Marc Marquez.

Baca Juga: Marc Marquez Akui Masih Kalah dari Adiknya Dalam Bermain Game

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez Telah Kembali dengan Gaya Anak Muda, tapi Bisa Tamat Jika Kalah dari Pecco Bagnaia pada MotoGP 2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136