Namun, pada 2016, mantan kapten timnas Prancis itu diangkat menjadi pelatih tim utama dan berhasil meraih banyak gelar.
Zidane telah berhasil meraih 1 trofi Liga Spanyol, 3 Liga Champions, 2 Piala Super Spanyol, 1 Piala Super Eropa, dan 1 Piala Dunia Antarklub.
Baca Juga: Kisah Pemain yang Dinilai Blunder Pertama Zidane, Korbankan Timnas Demi Main di Indonesia
Julio Baptista sempat dikenal sebagai salah satu pemain asing terbaik Liga Spanyol di abad ke-21.
Baptista merupakan salah seorang penyerang yang bisa dibilang berbakat dan penuh talenta.
Bahkan, Baptista tak kehilangan taringnya usai hengkang dari Santiago Bernabeu.
Setelah berseragam Real Madrid, penyerang asal Brasil itu sempat membela Arsenal, Malaga, AS Roma, Cruzeiro, Orlando City, dan akhirnya pensiun di CFR Cluj.
Baptista kini kembali ke Liga Spanyol untuk menjadi duta Liga Spanyol.
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | La Liga |
Komentar