“Saat ini PSSI lagi belum ada pendapatan,” kata Yunus Nusi.
“Jadi, bagian keuangan sedang mengatur tentang penggunaan dana, mana yang prioritas mana yang tidak. Sehingga semua bisa berjalan lancar," ucap Yunus Nusi menambahkan.
Baca Juga: Penyerang Buangan Barcelona Ungkap Kekesalannya pada Ernesto Valverde
Yunus Nusi melanjutkan, PSSI akan segera melakukan pembayaran gaji ke tim pelatih timnas Indonesia.
PSSI juga dikabarkan tengah menunggu bantuan dana dari FIFA.
Ya, FIFA kabarnya siap mengeluarkan uang simpanan untuk dipakai para anggotanya termasuk PSSI.
Baca Juga: Agar Tak Seperti Klub Sebelumnya, Bek Persita Janji Kerja Keras
Uang tersebut diharapkan bisa mengatur ekonomi PSSI di tengah pandemi virus corona.
"Ketua Umum PSSI (Moch Iriawan) tetap berusaha agar semua proses pembayaran teratasi dengan baik," tutup Yunus Nusi.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar