Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

7 Hal Menarik dari Kembalinya Bundesliga di Masa Pagebluk: Suporter Hantu sampai Ciuman Terlarang

By Beri Bagja - Minggu, 17 Mei 2020 | 08:00 WIB
Borussia Dortmund menggilas Schalke 4-0 dalam lanjutan Bundesliga yang dimulai kembali pasca-karantina di Stadion Signal Iduna Park yang kosong, 16 Mei 2020.
TWITTER.COM/IF24HD_
Borussia Dortmund menggilas Schalke 4-0 dalam lanjutan Bundesliga yang dimulai kembali pasca-karantina di Stadion Signal Iduna Park yang kosong, 16 Mei 2020.

Dari sisi kompetisi di lapangan, tiada perbedaan berarti yang terjadi dalam 6 pertandingan awal pekan ke-26, Sabtu kemarin.

Pertempuran tetap sengit, malah komplet dengan berbagai drama.

Baca Juga: Hasil Bundesliga - Sepak Bola Telah Kembali, Dortmund Berpesta Gol di Revierderby

Mulai dari VAR yang menganulir gol di menit-menit akhir, gol penentu kemenangan injury time, gol kilat detik ke-36, gol bunuh diri, sampai tendangan penalti.

2. Suporter hantu

Suasana sepi di Stadion Red Bull Arena saat menggelar laga Bundesliga RB Leipzig vs Freiburg, 16 Mei 2020.
TWITTER.COM/SQUAWKANEWS
Suasana sepi di Stadion Red Bull Arena saat menggelar laga Bundesliga RB Leipzig vs Freiburg, 16 Mei 2020.

Dampak paling terasa pada laga post-lockdown atau pasca-karantina ini adalah ketidakhadiran penonton di stadion.

Sebagai liga elite Eropa paling ramai dengan tingkat okupasi tertinggi, banyak yang mengakui kondisi ini ganjil buat Bundesliga.

Baca Juga: Bising Meski Sunyi, Eks Bomber Haus Gol Timnas Inggris Komentari Selebrasi Unik Haaland

"Tidak ideal, tapi kesehatan publik tetap menjadi hal utama," ujar Christian Seifert, Ketua Badan Liga Jerman (DFL).


Editor : Beri Bagja
Sumber : Squawka.com, OptaFranz, bundesliga.de
REKOMENDASI HARI INI

Punya Kebebasan Tak Terbatas, Nasib Messi Aman di Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X