Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kapan Liga Inggris, Spanyol, dan Italia Dimulai? Ini Jadwal Comeback Liga-liga di Eropa

By Beri Bagja - Rabu, 20 Mei 2020 | 11:00 WIB
Penyerang Borussia Dortmund, Erling Haaland, melakukan selebrasi unik setelah mencetak gol ke gawang Schalke 04 dalam laga pekan ke-26 Bundesliga di Signal Iduna Park, Sabtu (16/5/2020).
TWITTER.COM/CNYARI
Penyerang Borussia Dortmund, Erling Haaland, melakukan selebrasi unik setelah mencetak gol ke gawang Schalke 04 dalam laga pekan ke-26 Bundesliga di Signal Iduna Park, Sabtu (16/5/2020).

BOLASPORT.COM - Kesuksesan Bundesliga Jerman menggulirkan kompetisi di tengah pandemi memicu liga-liga lain untuk menyudahi masa rumpang sesegera mungkin, termasuk Liga Inggris.

Bundesliga menjadi kompetisi elite pertama di Eropa yang melangsungkan kembali kompetisi pasca-pembekuan akibat pandemi Covid-19.

Liga Jerman untuk dua strata teratas melakoni restart pada Sabtu (16/5/2020).

Keberanian dan kesuksesan Bundesliga melanjutkan kompetisi memicu pujian dari pelaku sepak bola di Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, dan pihak lain.

"Sungguh senang Bundesliga bisa kembali. Mereka melakukan pekerjaan luar biasa dan menjadi contoh yang patut diikuti," ucap Presiden LaLiga, Javier
Tebas, dikutip BolaSport.com dari AS.

Baca Juga: 7 Hal Menarik dari Kembalinya Bundesliga di Masa Pagebluk: Suporter Hantu sampai Ciuman Terlarang

Baca Juga: Hasil Lengkap dan Klasemen Bundesliga - Bayern Muenchen Unggul 4 Poin di Puncak

Sesungguhnya, Bundesliga bukan pionir di Eropa yang melanjutkan kembali
liga mereka di masa post-lockdown atau pasca-karantina.

Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski melakukan perayaan setelah mencetak gol ke gawang Union Berlin, Minggu (17/5/2020).
TWITTER.COM/FCBAYERNEN
Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski melakukan perayaan setelah mencetak gol ke gawang Union Berlin, Minggu (17/5/2020).

Sepekan sebelumnya, Kep. Faroe membuka lebih dulu liga utama mereka.


Editor : Beri Bagja
Sumber : afp, as.com, france24.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X