Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Seri Asia pada MotoGP 2020 Bisa Dibatalkan, jika...

By Delia Mustikasari - Rabu, 20 Mei 2020 | 16:05 WIB
Line-up pembalap MotoGP 2019
MOTOGP.COM
Line-up pembalap MotoGP 2019

"Gagasan kami adalah membuat sekitar 12-13 grand prix di Eropa antara Juli dan awal November. Jika grand prix di luar Eropa dimungkinkan, kami akan pindah ke Asia dan Amerika selama November hingga pertengahan Desember," ucap Ezpeleta.

Baca Juga: Flandy Limpele Dianggap Akan Fokus pada Kebugaran Ganda Putra Malaysia, Marcus/Kevin Harus Waspada

"Mungkin dari awal September kami dapat mengumumkan pada akhirnya apakah grand prix non-Eropa akan jadi digelar atau tidak."

Menurut Ezpeleta, seri balap MotoGP 2020 di Eropa mungkin akan berlangsung tanpa penonton. Tetapi, saat akan digelar di Asia tanpa penonton sangat sulit karena faktor biaya.

"Jadi kami akan pergi ke Asia jika memungkinkan untuk mengadakan balapan dengan adanya penonton yang hadir. Kami sedang berbicara dengan promotor yang berbeda untuk mengetahui apakah memungkinkan atau tidak (balapan dihadiri penonton)," tutur Ezpeleta.

Sirkuit Buriram menjadi tuan rumah dengan paling banyak penonton pada MotoGP musim lalu dengan kehadiran 226.655 penonton.

Sementara itu, balapan MotoGP di Sirkuit Sepang tiketnya telah terjual habis pada hari H (100.000+ penonton) dalam beberapa tahun terakhir.

Namun, kedua negara hanya memiliki sebagian kecil dari kasus virus corona dan kematian yang tercatat di Eropa.

Thailand dan Malaysia telah menderita wabah yang signifikan sehingga pertemuan publik dalam jumlah besar tetap dilarang.

Penjualan tiket bersama dengan biaya yang dibayarkan oleh stan barang, makanan dan minuman adalah sumber pendapatan utama untuk sirkuit ketika menjadi tuan rumah MotoGP.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Barcelona, Cristiano Ronaldo Ungkap Rival Terbesarnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X