Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Termasuk Persib Bandung, Ini 6 Tim yang Ingin Liga 1 2020 Dilanjutkan di Tengah COVID-19

By Hugo Hardianto Wijaya - Kamis, 28 Mei 2020 | 06:00 WIB
Ilustrasi berita Liga 1 2020.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga 1 2020.

Presiden Persiraja Banda Aceh, H Nazaruddin Dek Gam, mengatakan bahwa hanya ada enam klub yang setuju untuk melanjutkan Liga 1 2020.

Jumlah itu termasuk Persiraja yang sudah mengusulkan kompetisi musim ini dilanjutkan sejak rapat umum pemegang saham (RUPS) luar biasa PT LIB beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Timo Werner Diklaim Akan Menjadi Aset yang Bagus untuk Liverpool

“Persiraja tetap seperti sebelum-sebelumnya, kami mengusulkan Liga 1 2020 tetap dilanjutkan kembali dan dapat disaksikan oleh penonton, karena Persiraja kan hiburan untuk masyarakat Aceh," ucap Dek Gam dalam rilis yang diterima Bolasport.com.

"Jadi, ada enam tim yang ingin liga dilanjutkan kembali, Borneo FC, Arema FC, Persib Bandung, Bali United, Persikabo dan Persiraja,” sebut Dek Gam.

Nazaruddin Dek Gam memaklumi sejumlah tim yang ragu untuk melanjutkan liga.

Baca Juga: Andai Betul-betul Comeback, Tyson Fury Sarankan Hal Ini ke Mike Tyson

Persib Bandung termasuk tim yang menginginkan supaya Liga 1 2020 kembali dilanjutkan.
LIGA-INDONESIA.ID
Persib Bandung termasuk tim yang menginginkan supaya Liga 1 2020 kembali dilanjutkan.

Pasalnya, kondisi darurat terkait virus corona di Indonesia memang tidak menentu sehingga sulit memastikan keamanan dan kesehatan.

“Hal itu wajar saja di tengah kondisi yang sedang tidak menentu, tapi nanti standar kesehatan dan keamanan pertandingan kan bisa dibahas lebih detail lagi, bagaimana SOP yang harus diterapkan, insya Allah setelah kita semua setuju, pasti ada jalannya,” imbuh Dek Gam.


REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Megawati Bangkit dari Nasib Pilu, Red Sparks Menantang Mantan Tim Bukilic yang Sedang Kalahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X