Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Persib Bantu Kapten Timnas Indonesia Pilih Berkarier di Liga Thailand Ketimbang Liga Malaysia

By Bagas Reza Murti - Senin, 1 Juni 2020 | 15:03 WIB
Bek asal Papua, Yanto Basna, saat mengikuti training camp timnas Indonesia pada Juni 2019.
ANTARA NEWS
Bek asal Papua, Yanto Basna, saat mengikuti training camp timnas Indonesia pada Juni 2019.

Bukan rahasia lagi, bek yang pernah jadi kapten timnas Indonesia itu ingin sekali berkarier di luar negeri setelah mencicipi kompetisi di Indonesia bersama Mitra Kukar, Persib Bandung dan Sriwijaya FC.

Ia pun berdiskusi dengan Victor Igbonefo, pemain yang sudah malang-melintang di sepak bola Asia Tenggara.

Kala itu, Igbonefo menasihati Yanto Basna untuk memilih Liga Thailand ketimbang Liga Malaysia karena kualitasnya lebih bagus.

"Dulu saya sebelum memutuskan ke Thailand, saya sempat berbincang dengan Victor Igbonefo. Saya bagaimana, mau coba Liga Thailand atau Liga Malaysia," kata Basna.

"Victor bilang coba saja ke Thailand. Liga Thailand lebih bagus (dari Malaysia). Ya sudah dari situ saya coba ke Thailand.," tambahnya.

Baca Juga: Kesulitan Latihan Mandiri, Bek Persib Ingin Kembali ke Lapangan

Bek PTT Rayong berpaspor Indonesia, Victor Igbonefo melakukan pemanasan sebelum laga kontra tuan rumah Nakhon Ratchasima pada pekan ke-16 Liga Thailand 1 2019, 29 Juni 2019.
FACEBOOK.COM/PTTRY
Bek PTT Rayong berpaspor Indonesia, Victor Igbonefo melakukan pemanasan sebelum laga kontra tuan rumah Nakhon Ratchasima pada pekan ke-16 Liga Thailand 1 2019, 29 Juni 2019.

Yanto Basna pun mengakui bahwa ia menjadikan Victor Igbonefo selama ia bermain di Thailand.

"Saya mengibaratkan dia (Victor) seperti mentor. Saya selalu tanya dia (jika membutuhkan). Saya mmemberikan situasi, lalu dia menjawab seperti apa yang harus saya lakukan, kasih masukan."

"Sebelum saya berangkat ke Thailand, saya sudah banyak tanya ke Victor. Di sana ada 3 kelebihan yang dilatih yaitu passing control, tactical understanding, dan stratgey understanding. Dan benar apa yang dia omongkan memang terjadi," ujar Yanto.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : YouTube
REKOMENDASI HARI INI

Tak Ada Maarten Paes, Media Vietnam Pede Negaranya Bisa Bobol Gawang Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136