Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Paul Scholes Sebut Kapten Arsenal sebagai Pemain Aneh yang Pernah Dilawannya

By Finky Ariandi - Selasa, 2 Juni 2020 | 05:30 WIB
Gelandang legendaris Manchester United, Paul Scholes.
TWITTER.COM/SQUAWKA
Gelandang legendaris Manchester United, Paul Scholes.

Eks kapten tangguh Arsenal, Patrick Vieira, merupakan pemain yang dimaksud oleh Scholes.

"Sebagai seorang pesepak bola, bertanding melawan Vieira adalah suatu hal yang luar biasa," ujar Scholes dilansir BolaSport.com dari Metro.

"Cara saya bermain sepak bola membuat saya tidak pernah menemukan lawan yang lebih bugar, lebih kuat, dan memiliki fisik lebih baik daripada saya."

"Saya tidak pernah menemukan tipe pemain yang seperti saya sebutkan tadi karena saya juga pesepak bola yang memiliki kemampuan mengumpan."

Dua pemain legendaris Arsenal, Patrick Vieira (kiri) dan Thierry Henry (kanan).
TWITTER.COM/BBCSPORT
Dua pemain legendaris Arsenal, Patrick Vieira (kiri) dan Thierry Henry (kanan).

Baca Juga: Bikin Mohamed Salah Cedera, Youngster Liverpool Tak Sudi Ketemu Sergio Ramos

"Saya mampu mengalahkan pemain lawan dengan umpan saya, tetapi Vieira adalah pemain yang aneh dengan badan yang tinggi, besar, dan berkaki panjang."

"Tepat ketika Anda mengira mampu melewatinya dan memberikan umpan, Vieira akan memotong dan membuat bola melayang di atas kepala Anda."

"Vieira adalah pemain yang aneh ketika Anda menghadapinya sebagai lawan, tetapi jelas dia adalah pemain yang sangat bagus."

"Tidak hanya bermain bertahan, Vieira bahkan bisa maju sendirian dan mampu mencetak gol ke gawang Anda."


Editor : Septian Tambunan
Sumber : metro.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X