Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Demo George Floyd, Jon Jones: Tidak Ada Aksi Damai dengan Menjarah

By Muhamad Husein - Kamis, 4 Juni 2020 | 10:20 WIB
Petarung UFC, Jon Jones, beraksi saat di dalam octagon. Saat ini, Jones tengah bersiap untuk menghadapi Dominick Reyes pada ajang UFC 247 di Toyota Center, Houston, Texas, AS, Minggu (9/2/2020).
twitter.com/LGS_MMA
Petarung UFC, Jon Jones, beraksi saat di dalam octagon. Saat ini, Jones tengah bersiap untuk menghadapi Dominick Reyes pada ajang UFC 247 di Toyota Center, Houston, Texas, AS, Minggu (9/2/2020).

“Jon, apa pendapat anda tentang selebritis yang membebaskan para penjarah dan mendukung mereka?” tanya penggemar.

Mantan juara kelas berat ringan UFC itu menjawab dengan sederhana bahwa tidak ada pembenaran dalam aksi damai untuk menjarah.

“Saya melihatnya sederhana, ada pengunjuk rasa dan kemudian ada penjarah. Sama sekali bukan aksi damai jika menjarah,” ujar Jones.

Petarung asal Amerika Serikat tersebut sangat menentang aksi kekerasan yang telah terjadi, tapi juga tidak mendukung seluruh aksi kerusuhan dan penjarahan yang dilakukan.

Baca Juga: Jika Bukan karena Sang Ayah, Eto'o Tak Mungkin Berkarier di Sepak Bola 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : essentiallysports.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X