Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Selama Kariernya, Mike Tyson Bereskan 2 Misi Balas Dendam Muhammad Ali

By Fauzi Handoko Arif - Rabu, 10 Juni 2020 | 17:10 WIB
Legenda tinju asal Amerika Serikat, Muhammad Ali.
TWITTER.COM/MUHAMMADALI
Legenda tinju asal Amerika Serikat, Muhammad Ali.

Singkat cerita, Holmes adalah salah satu petinju yang pernah mengalahkan Muhammad Ali.

Selama masih sebagai petinju aktif, Ali tidak sempat balas dendam ke Holmes, sehingga Tyson menerima pekerjaan itu.

Baca Juga: Kento Momota Diakui Rivalnya Sebagai yang Terbaik di Dunia Saat Ini

Tyson sebelumnya pernah berjanji membalaskan dendam Ali ketika mengetahui ditumbangkan oleh Holmes.

Cerita itu diungkapkan oleh Tyson sendiri seperti dikutip dari Kompas.

Dalam mengucap janji sucinya, dia tak kuasa menahan tangis saat berbicara dengan Ali melalui telepon.

"Saya bilang sambil menangis 'Saya akan balas kekalahan Anda. Nanti saya akan kalahkan Holmes'," kata Tyson.

Janji Tyson yang masih berusia 14 tahun kepada Ali itu akhirnya bisa dipenuhi sekitar 8 tahun kemudian.

Ya, Tyson dalam pertarungan melawan Holmes berhasil menghabisinya dengan KO pada ronde keempat.

Baca Juga: Hindari Perasaan Tertekan, Akane Yamaguchi Ingin Setop Overthinking

Melalui bangku penonton, Ali tampak tersenyum melihat Tyson berhasil memenuhi janjinya.

"Akhirnya saya bisa menepati janji pada Muhammad Ali, yang hadir menonton pertarungan itu," ucap Tyson.

"Mungkin saya beruntung waktu itu. Saya mengalahkan Holmes dengan cara yang sama seperti dia menaklukkan Ali."

"Holmes saat itu sudah tua, berusia 38 tahun, sama dengan Ali waktu dikalahkannya," ucapnya melanjutkan.

Berdasarkan kisah di atas, Tyson otomatis menuntaskan dendam Ali dua kali.

Selama kariernya, Ali selalu bisa membalas dendam ketika menerima kekalahan kecuali menghadapi Larry Holmes dan Trevor Berbick.

Baca Juga: Menurut Casey Stoner, Balapan Bukan Bagian Paling Menyenangkan dari MotoGP

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Kompas.com, sportbible.com
REKOMENDASI HARI INI

Kasus Rudapaksa Ancam Bisnis Conor McGregor? Usaha Bir dan Wiski Mau Diboikot, Denda Ratusan Miliar Menanti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136