Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lima Pemain Ini Tak Pernah Dimainkan oleh Pelatih yang Merekrutnya

By Adi Nugroho - Rabu, 10 Juni 2020 | 21:30 WIB
Pemain Crystal Palace, Wilfried Zaha.
TWITTER.COM/WORLDWIDEAFC
Pemain Crystal Palace, Wilfried Zaha.

Baca Juga: Cuma Orang Ini yang Berani Lempar Zlatan Ibrahimovic Pakai Gunting

Arjen Robben, Petr Cech, dan Claudio Ranieri

Pada pertengahan musim 2003-2004, Claudio Ranieri berhasil mendapatkan tanda tangan Petr Cech dan Arjen Robben.

Kendati demikian, transfer kedua pemain tersebut baru bisa terwujud beberapa bulan setelahnya, atau tepatnya ketika jendela transfer musim panas dibuka.

Akan tetapi, Cech dan Robben tidak bisa beraksi di bawah arahan orang yang merekrutnya.

Hal tersebut dikarenakan jajaran direksi Chelsea kadung memecat Ranieri setelah kecewa dengan pelatih asal Italia itu karena gagal menjuarai Liga Inggris dan gugur pada semifinal Liga Champions.

Baca Juga: Sabuk Juara Dirampas Manny Pacquiao, Keith Thurman Tak Sabar Ingin Rematch

Jamie Redknapp dan Kenny Dalglish

Liverpool adalah raja Inggris di bawah komando Kenny Dalglish.

Wajar jika banyak pemain yang berharap bisa bergabung dengan Si Merah dan dilatih oleh Dalglish.

Salah satu orang yang beruntung bisa bergabung dengan pasukan Dalglish kala itu adalah Jamie Redknapp.

Sayang, Redknapp tidak bisa merasakan dilatih oleh Dalglish.

Sebab, beberapa minggu setelah Liverpool meresmikan transfernya, Dalglish memutuskan untuk pensiun.

Redknapp bergabung dengan Liverpool pada 15 Januari 1991, sedangkan Dalglish pensiun pada 22 Februari pada tahun yang sama.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Football365
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136