Situs tersebut memberikan peringkat rata-rata pertandingan Messi dan Ronaldo di seluruh musim.
Hasilnya, Messi mengumpulkan skor akhir lebih tinggi ketimbang Ronaldo.
Baca Juga: Mirip Neymar, The Next Cristiano Ronaldo Bakal Berkembang Bersama Lionel Messi di Barcelona
Peringkat pertandingan rata-rata megabintang Barcelona itu mencapai angka 8,6 selama 10 tahun terakhir.
Adapun Ronaldo mencatatkan rating 8,3 selama waktunya dengan Real Madrid dan Juventus.
Menurut data statistik tersebut, hanya ada satu musim dalam satu dekade di mana Ronaldo tidak kalah dari rival abadinya.
Itu terjadi pada musim 2013-2014 ketika La Pulga dan CR7 sama-sama mencatatkan rating pertandingan rata-rata 8,3.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | whoscored.com |
Komentar