5. Mario Yepes (Kolombia)
Mario Yepes sempat menjalani kegemilangan kariernya ketika berada di Prancis bersama dengan Paris Saint-Germain.
Kegemilangan Yepes tak bertahan lama usai memutuskan untuk hijrah ke klub Italia, Chievo Verona.
Baca Juga: Rumor Wonderkid Barcelona Ditawar 100 Juta Rupanya Salah, Begini Faktanya!
Karier level klub Yepes pun semakin meredup saat bermain di Italia.
Namun, tak sama halnya saat pria yang saat ini berusia 44 tahun itu bermain untuk negaranya, Kolombia.
Yepes mencatatkan diri sebagai pemain kedua yang mengoleksi caps terbanyak untuk timnas Kolombia dengan 102 penampilan.
Selain itu, Yepes tercatat masuk dalam skuad Kolombia yang menjadi juara Copa America 2001 dan mencapai perempat final Piala Dunia 2014.
4. Lukas Podolski (Jerman)
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Sportskeeda, Transfermarkt.com |
Komentar