Baca Juga: Pesan Khabib Nurmagomedov ke Conor McGregor Usai Pensiun Lagi dari UFC
Kendati tak pernah kalah dari Ruddock, Tyson tetap perlu belajar sesuatu dari Ruddock.
Hal itu adalah pengalaman buruk yang dialami Ruddock saat dia memutuskan untuk kembali menjadi petinju profesional pada usia 51 tahun.
Seperti Tyson, rencana awal Ruddock ialah ingin melihat bagaimana kekuatan fisiknya ketika bertarung pada usia tua tersebut.
Petinju berjulukan Razor ini tidak hanya berlatih keras untuk membentuk tubuhnya, tetapi juga beralih menjadi vegan.
Semula, Ruddock tidak mempunyai masalah saat melakoni dua laga pertamanya pasca-comeback.
Dia mampu meraih kemenangan.
Baca Juga: Amartha Hangtuah Tak Keberatan IBL Dilanjutkan Tanpa Pemain Asing
Namun, pada pertarungan ketiga yang berlangsung 11 September 2015, Donovan Ruddock dikalahkan Dillon Carman.
Tak cuma dihajar habis-habisan oleh Carman dan menelan kekalahan, Ruddock pada akhirnya menyerah sehingga memutuskan pensiun lagi.
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | sportscasting.com |
Komentar