Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berkarier 18 Tahun, Musim Terbaik Nova Arianto ketika Berseragam Persebaya dan Persib

By Arif Setiawan - Sabtu, 20 Juni 2020 | 05:45 WIB
(Ki-Ka) Kurniawan Dwi Julianto, Nova Arianto, dan Indra Sjafri pada laga semifinal SEA Games 2019 antara timnas U23 Indonesia vs Myanmar di Stadion Rizal Memorial, Filipina, Sabtu 7 Desember 2019.
KOMPAS.COM/GARRY LOTULUNG
(Ki-Ka) Kurniawan Dwi Julianto, Nova Arianto, dan Indra Sjafri pada laga semifinal SEA Games 2019 antara timnas U23 Indonesia vs Myanmar di Stadion Rizal Memorial, Filipina, Sabtu 7 Desember 2019.

Untuk di Persebaya, Nova mengaku bahwa momen terbaiknya adalah ketika bisa mengantar Bajul Ijo menjuarai Liga 1 pada tahun 2004.

Tak hanya itu, bersama Persebaya pula nama Nova mulai melambung karena permainannya yang konsisten.

Puncaknya Nova dianugerahi gelar pemain terbaik pada tahun 2006 di ajang Divisi Satu Liga Indonesia.

"Di Persebaya saya pertama kali bermain reguler dan menjadi pemain terbaik juga," ujar Nova.

Setelah berhasil menjadi pemain terbaik, satu tahun berselang pemain yang dijuluki suster ngesot ini memutuskan hengkang dari Persebaya.

Aksi bek Persebaya Surabaya, Nova Arianto, saat menyundul bola dalam laga Piala Bang Yos melawan Per
japrit
Aksi bek Persebaya Surabaya, Nova Arianto, saat menyundul bola dalam laga Piala Bang Yos melawan Per

Baca Juga: Tinju, Bersepeda, dan Kerjakan Tugas Anak Jadi Kegiatan Bek Persija

Tepatnya pada tahun 2007, Nova memutuskan untuk bergabung bersama Persib Bandung.

Di Persib karier Nova bertahan cukup lama. Lebih kurang selama 4 musim Nova menetap di Bandung.

Pada periode tersebut, Nova akhirnya mendapatkan kesempatan untuk membela timnas Indonesia.

Oleh sebab itu, pemain kelahiran 1978 ini menyebutkan bahwa salah satu musim terbaiknya adalah ketika berseragam Persib.

"Waktu di Persib, saya berhasil masuk timnas Indonesia," tutur Nova.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Berbicara tentang sepakbola Indonesia dan fakta dibalik cerita dalam karier Nova Arianto.

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PBPI Gelar Rakernas, Target Gelar Kejurnas dan Turnamen Internasional Padel di Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136