Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Imbang Lawan Tottenham Hotspur, Bukti Man United Butuh Sosok Penyerang Murni

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 20 Juni 2020 | 16:45 WIB
Momen tendangan penalti bagi Manchester United yang diambil Bruno Fernandes pada pertandingan melawan Tottenham Hotspur di Tottenham Hotspur Stadium, Jumat (19/6/2020).
TWITTER.COM/MANUTDMEN
Momen tendangan penalti bagi Manchester United yang diambil Bruno Fernandes pada pertandingan melawan Tottenham Hotspur di Tottenham Hotspur Stadium, Jumat (19/6/2020).

Baca Juga: Tottenham Hotspur Ditahan Imbang Manchester United, Jose Mourinho Kesal dengan VAR

Inkonsistensi menjadi kendala bagi penyerang asal Prancis untuk menemukan bentuk ketajamannya.

Untuk tim seperti Man United dengan ambisi besar untuk meraih gelar Liga Inggris, kondisi tersebut tidaklah bagus.

Selebrasi penyerang Manchester United, Anthony Martial, usai menjebol gawang Manchester City pada laga derbi Manchester di Stadion Old Trafford, Minggu (8/3/2020).
TWITTER.COM/STATMANDAVE
Selebrasi penyerang Manchester United, Anthony Martial, usai menjebol gawang Manchester City pada laga derbi Manchester di Stadion Old Trafford, Minggu (8/3/2020).

Sekarang mereka membutuhkan sosok striker yang dapat memberi perbedaan di momen penting seperti Wayne Rooney, Ruud van Nistelrooy, Robin van Persie, Andy Cole, Teddy Sherringham, dan Javier Hernandez.

Teka-teki Ole Gunnar Solskjaer yang hilang bukanlah Paul Pogba ataupun Jadon Sancho.

Baca Juga: Ditahan Imbang Sevilla, Gerard Pique Pesimistis Barcelona Juara Liga Spanyol dengan Mudah

Sebagian besar perbedaan antara Man United dengan Liverpool dan Manchester City adalah pencetak gol di Liga Inggris.

Hal itu terlihat dari koleksi gol mereka musim ini dimana tim Setan Merah baru mencetak 45 gol dari 30 laga sementara Liverpool sudah mengemas 66 gol dan Manchester City membukukan 71 gol yang sama-sama baru bermain 29 laga.

Man United telah terlalu bergantung pada Rashford dan sekarang saatnya untuk memikirkan kembali dalam memikirkan strategi baru dalam penyerangan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : The Express, whoscored.com
REKOMENDASI HARI INI

Tinggal Sebentar Lagi, Inilah Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136