Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kylian Mbappe Mengaku Sedih Setelah Ditinggal oleh Dua Sosok Ini

By Adi Nugroho - Sabtu, 27 Juni 2020 | 15:50 WIB
Kylian Mbappe (Kanan) dan Lassana Diarra  saat berbincang di bangku cadangan.
TWITTER.COM/PSG_MERCATO_
Kylian Mbappe (Kanan) dan Lassana Diarra saat berbincang di bangku cadangan.

"Lass tidak hanya berbicara kepada saya. Dia menceritakan kepada mereka yang datang. Dia juga menghabiskan banyak waktu, terutama dengan Presnel Kimpembe dan dia selalu memainkan peran ini bahkan ketika dia tidak bermain. Itu sangat penting."

"Dia bukan orang yang kadang-kadang kita dengar orang bicarakan. Lassana sangat dihormati di ruang ganti," tutur pemain berusia 21 tahun itu menambahkan.

Baca Juga: Sempat Merokok Saat SD, Berkat Sepak Bola Eks Persija Ini Akhirnya Tobat

Akan tetapi, karier Diarra dan Buffon di PSG tidak panjang. Masing-masin dari mereka hanya bermain satu tahun untuk juara bertahan Liga Prancis itu.

Diarra pensiun setahun pasca-kedatangannya, sementara Buffon memilih pulang ke Juventus setelah bermain selama satu musim di Parc des Princess.

Kepergian dua sosok senior itu membuat Mbappe merasa sedih karena kehilangan orang yang bisa diajak berbicara dan mintai nasihat.

Baca Juga: KILAS BALIK - Kontroversi Valentino Rossi, Usir Pejabat Negara dan Tak Merasa Bersalah

"Kepergiannya benar-benar membuat saya sedih. Begitu juga dengan Buffon," lanjut winger bernomor punggung 7 itu.

"Lass telah memberitahu saya tentang rencananya, saya tahu apa yang ingin dia lakukan tetapi saya tidak berpikir dia akan bekerja sekeras itu."

"Meski begitu, saya masih kerap bertukar kabar dengannya," tambahnya.

Baca Juga: Seperti Sudah Ditakdirkan, Juergen Klopp Sukses dengan Liverpool usai Tolak Man United

Mbappe kembali menjadi pemain penting di balik kesuksesan PSG meraih gelar juara Liga Prancis musim 2019-2020.

Pemain internasional Prancis itu juga meraih gelar top skor untuk kali kedua secara berturut-turut setelah mencetak 18 gol dalam 20 penampilan di liga.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Klub juara Liga Prancis, Paris Saint-Germain, menyatakan bahwa ada tiga pemain serta satu staf pelatih mereka yang terbukti positif terinfeksi virus corona. Sebelum menggelar latihan, PSG melakukan tes COVID-19 kepada pemain dan staf kepelatihannya. Tes itu dilaksanakan PSG pada Senin (22/6/2020) dan hasilnya menunjukkan ada tiga pemain serta satu staf pelatih yang positif terpapar virus corona. "PCR dan tes serologi telah dilakukan kemarin, sebelum kegiatan tim dimulai kembali," tulis PSG dalam sebuah pengumuman seperti dikutip BolaSport.com dari laman resmi klub. "Sebagai hasilnya empat orang dari pemain dan staf pelatih Paris Saint-Germain terbukti positif terinfeksi COVID-19 (tiga pemain dan satu anggota staf)." "Individu yang terbukti positif memiliki gejala dan mereka tidak melakukan kontak satu sama lain." #PSG #parissaintgermain #bolasportcom #bolastylo #bolanas #juaradotnet #superballid #sportfeat #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : L'Equipe
REKOMENDASI HARI INI

Gol Ke-911 Cristiano Ronaldo Tak Cukup Jadi Penyelamat, Eks Real Madrid dan Barcelona Bikin Al Nassr Kalah Perdana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X