Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kedatangan Hakim Ziyech Bisa Jadi Pisau Bermata Dua bagi Frank Lampard

By Finky Ariandi - Selasa, 30 Juni 2020 | 05:45 WIB
Mantan pemain sayap Ajax Amsterdam yang memutuskan bergabung dengan Chelsea, Hakim Ziyech.
TWITTER.COM/ANFIELDEDITION
Mantan pemain sayap Ajax Amsterdam yang memutuskan bergabung dengan Chelsea, Hakim Ziyech.

BOLASPORT.COM - Pelatih Ajax Amsterdam, Erik ten Hag, mengatakan kedatangan Hakim Ziyech ke Chelsea bisa menjadi pisau bermata dua bagi Frank Lampard.

Chelsea secara resmi mengumumkan telah berhasil menggaet winger berkebangsaan Maroko, Hakim Ziyech, dari Ajax Amsterdam pada Februari 2020.

Dipinang dengan harga 40 juta euro (sekitar Rp 643 miliar), Hakim Ziyech akan bermain di bawah asuhan pelatih asal Inggris, Frank Lampard.

Erik ten Hag pun memberikan komentar terkait kepindahan pemain berusia 27 tahun itu ke klub yang bermarkas di Stadion Stamford Bridge.

Baca Juga: Legenda Arsenal Sebut Satu Sosok yang Mampu Bawa Chelsea Tampil Apik

Menurut Ten Hag, kedatangan Hakim Ziyech menuju The Blues bisa menjadi sebuah mimpi buruk untuk Frank Lampard.

Sifat keras kepala Ziyech membuat para pelatih kesulitan, tetapi sikap itu pula yang membuatnya menjadi pemain penting bagi Ajax Amsterdam.

"Terkadang Ziyech adalah sebuah mimpi buruk bagi pelatih, tetapi Anda harus memberinya ruang," ucap Ten Hag seperti dilansir BolaSport.com dari Metro.

"Ziyech adalah pemain yang menunjukkan bahwa apa yang Anda lihat adalah apa yang akan Anda dapatkan."

Baca Juga: Beda dengan Ryan Giggs, Roy Keane Sebut Satu Posisi yang Harus Dibenahi Man United


Editor : Septian Tambunan
Sumber : metro.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Kasus Rudapaksa Ancam Bisnis Conor McGregor? Usaha Bir dan Wiski Mau Diboikot, Denda Ratusan Miliar Menanti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136