Mereka hanya terpaut tiga angka dari Napoli yang ada di urutan keenam atau batas terakhir zona Liga Europa.
Bertandang ke markas SPAL, Stefano Pioli bakal kembali memercayakan ujung tombak kepada Ante Rebic.
Ante Rebic tampil tajam bersama Milan di Liga Italia musim ini dengan 8 gol dari 17 laga.
Komposisi berbeda bakal terjadi di lini belakang dan lini tengah.
Baca Juga: Manchester City Mau Beri Guard of Honour, Juergen Klopp Tak Peduli
Duet lini belakang bakal diisi oleh Alessio Romagnoli dan Matteo Gabbia. Simon Kjaer dan Andrea Conti berada di bangku cadangan.
Sementara itu, di pos sayap, Davide Calabria kembali menjadi starter.
The boss' starting 11 for matchday 29! ????????
Così in campo per #SPALMilan, dai ragazzi! ????????#SempreMilan
@BioscalinITA pic.twitter.com/QXEFzikRcX— AC Milan (@acmilan) July 1, 2020
Adapun untuk lini tengah, Lucas Paqueta tampil sejak menit awal dan bermain di belakang Rebic.
Hakan Calhanoglu bakal digeser posisinya menjadi gelandang sayap kiri.
Baca Juga: Antoine Griezmann Jadi Pemain Pengganti di Barcelona, Ini Reaksi Diego Simeone
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | livescore.com, twitter.com/acmilan |
Komentar